Wah Burung Ini Hargai Ratusan Juta, Ada Banyak Disekitar Kita

Wah Burung Ini Hargai Ratusan Juta, Ada Banyak Disekitar Kita

--

Merpati balap merupakan hasil pembiakan dari burung merpati yang telah disilangkan secara khusus agar mampu terbang lebih cepat dan memiliki insting untuk pulang yang lebih kuat.

Merpati balap sendiri mempunyai kelebihan lain yang tidak kalah hebatnya dengan merpati pos yaitu, mampu mengenali pasangan pemilik atau pelatihnya dari jarak yang cukup jauh.

BACA JUGA:Sriwijaya Expo 2023 Sarana Mempromosikan Produk Hasil UMKM Sumsel

 

beberapa waktu yang lalu ada seseorang yang berhasil menjual seekor merpati balap dengan harga yang sangat tinggi yaitu sebesar Rp 1 milyar .

2. Kakak Tua Jambul Hitam

Kakak tua jambul Hitam menjadi salah satu burung dengan harga termahal di dunia.

Burung yang memiliki nama ilmiah probosciger aterrimus merupakan jenis burung kakatua terbesar di dunia. Burung langka dan dilindungi ini dikenal dengan ciri khas dari bulunya yang dominan berwarna abu kebiruan Solid dan pipi merah.

BACA JUGA:Suzuki Celerio 2023 Tampil Modern dan Irit BBM, Ingin Tahu Keistimewaan Lainnya? Cek di Sini

 

Burung ini tersebar di wilayah Papua Kepulauan Aru dan Peninsula kepyoh di Australia Utara dan habitatnya adalah hutan hujan tropis daratan rendah.

Burung ini dihargai dengan sangat mahal yaitu dikisaran Rp 224 juta perekor.

BACA JUGA:Rasanya Pahit, Tetapi Buah Ini Banyak Manfaatnya

 

3. Elang emas

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: