Manfaat Tidur Tepat Waktu, Selain Pola Hidup Sehat juga Menjaga Agar Tetap Bugar di Pagi Hari

Rabu 24-01-2024,00:20 WIB
Reporter : M.Rivaldo
Editor : Yogi Ruandy

5. Kurangi Konsumsi Kafein

Banyak orang yang suka minum minuman berkafein, seperti kopi, cokelat, soda, dan energy drink. Namun, minuman tersebut dapat melawan rasa lelah dan meningkatkan kewaspadaan. Inilah yang membuat tubuh jadi sulit rileks.

Jika mengonsumsi minuman ini terlalu banyak dalam sehari, tentunya bisa berpengaruh ke kualitas istirahat kita. 

Untuk itu, hindari mengonsumsinya minimal 6 jam sebelum tidur. Sebagai gantinya, kamu bisa minum teh dengan efek menenangkan, seperti teh bunga chamomile.

Itulah 5 cara agar kita tidur dengan cepat dan terapkan beberapa cara jika kamu  susah tidur malam di atas agar kamu bisa mendapatkan istirahat yang maksimal.

BACA JUGA:Efek Samping dan Manfaat Kopi serta Kafein bagi Kesehatan

Dengan tidur yang berkualitas, tumbuh kembang otak juga akan berjalan dengan baik.

 

Kategori :