Menu Sehat Kerang Darah bagi Pria Dewasa, Lebih Mantab dengan Sambal Mangga, Begini Resepnya?

Pindang kerang darah, menu khas tradisional yang sangat segar.--
- Lada bubuk 1 sdt
- Saos tiram 1 sdt
Aduk semua bumbu hingga merata.
Lalu masukkan kerang darah yang telah kita cuci bersih sebelumnya.
Dan aduk kembali sampai bumbu meresap kedalam kerang.
Kemudian tambahkan tomat, daun bawang, irisan cabe secukupnya saja.
Jangan lupa tambahkan daun kemangi juga ya guys.
BACA JUGA:Pindang Udang Galah Khas Palembang Menu Lezat dari Sungai Musi, Begini Resepnya Guys
Setelah selesai angkat wajan, dan siap di masukkan ke dalam piring hidangan.
Perlu di ketahui kerang dara kaya akan kandungan antioksidan dan zink yang bermanfaat untuk membantu meningkatkan produksi sperma dan testoteron.
Ini dua elemen yang sangat penting dalam kesehatan reproduksi pria.
Hallo Sobat. Pindang kerang darah tanbah nikmat lagi apabila dimakan dengan nas dan sambal buah.
Sambal Buah Mangga. Sering Nyicipi?
Sambal ini menjadi menu pendamping pada saat makan, apalagi bersama keluarga.
Di sini saya akan berbagi juga resep sambal buahnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: