Ini Dia 10 Ucapan Sambut Ramadan 1444 H Menyentuh Hati, Kalimatnya Penuh Makna

Ini Dia 10 Ucapan Sambut Ramadan 1444 H Menyentuh Hati, Kalimatnya Penuh Makna

Ilustrasi-ist-net--

OKUTIMURPOS.COM – Ramadan bulan penuh berkah sudah depan mata. Dimana aawal puasa Ramadan 1444 Hijriah atau 2023 Masehi menurut pemerintah, Nahdlatul Ulama (NU) dan Muhammadiyah diperkirakan jatu pada Kamis tanggal 23 Maret 2023, artinya besok mulai puasa. 

BACA JUGA:Wakili Kapolres OKU Timur Kapolsek Belitang II Hadiri Kegiatan Ogoh-ogoh

Nah, biasanya menjelang puasa Ramdan ini diantara kita saling mnegucapkan permohonan maaf menjelang bulan yang penuh berkah, rahmat dan ampunan ini.

BACA JUGA:OKU Timur Peringati Hari Desa Asri Nusantara dengan Penanaman Pohon

Dimana berbagai ucapan tersebut bertujuan untuk meminta maaf dan untuk mempererat salinan silaturrahmi. Selain itu juga ucapan selamat menunaikan ibadh puasa ini juga kerap kita jumapi sebagai caption dan dibagikan di media social bahkan bisa kamu ucapkan secara langsung kepada orang tercinta. Banyak hal untuk cara untuk menyampaikan rasa kegembiraan kita saat akan memasuki bulan Ramadan.

BACA JUGA:Musrenbang Sarana Interaktif Stakeholders Menetapkan Program Pembangunan

Selain itu juga, umumnya ucapan tersebut berisi doa dan permohonan ampunan.Nah dalam artikel ini akan memberikan beberapa contoh ucapan yang dapat kamu gunakan diantaranya sebagai berikut.

1. Semoga Allah SWT mencurahkan berkah-Nya Ramadhan ini pada keluarga Anda dan memberkati rumah Anda  dengan sukacita dan kebahagiaan.

Ramadhan Mubarok 2023.

BACA JUGA:Intip di Sini Yuk, Program dan Besaran Gaji Guru Penggerak

2. Tidak ada yang membuatku lebih bahagia melihatmu menjalani Ramadhan bersama keluargamu.

Masya'Allah, Ramadhan Mubarak untukmu dan keluarga.

3. Ramadhan 1444 H penuh berkah.

Setiap umat muslim pun mendambakan hadirnya bulan ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: