CEMPAKA, OKUTIMURPOS.COM - Diduga tergelincir dari Perahu saat latihan lomba Bidar. Said (74), warga Desa Cempaka, Kecamatan Cempaka Kabupaten OKU Timur tenggelam di aliran sungai Komering, Sabtu 27 Januari 2024 sekitar pukul 17.00 WIB.
Tergelincir dari Perahu saat Latihan Bidar, Warga Cempaka Tenggelam di Sungai Komering
Minggu 28-01-2024,14:10 WIB
Editor : CLAUDEO HALENDEA
Sampai saat ini korban belum ditemukan,Personil Polsek Cempaka dan anggota Koramil beserta warga masyarakat Desa Cempaka telah berupaya melakukan pencarian dengan cara manual menggunakan perahu milik para warga dan juga bantuan dr Tim Resque BASARNAS Kabupaten Oku Timur dengan Perahu Karetnya melakukan Pencarian dan Penyisiran sepanjang aliran Sungai mulai dr TKP. (clau)
Kategori :