
Rahasia Memasak Pepes Ayam Kemangi dengan Daun Pisang, Dipastikan Menggugah Selera
OKUTIMURPOS.COM- Pepes ayam kemangi adalah hidangan khas Indonesia yang lezat dan aromatik.
Untuk memasaknya, Anda bisa memulai dengan menyiapkan daun pisang - membersihkannya dan memanaskannya sampai layu di atas api kompor.
Proses ini penting untuk memberikan aroma dan tekstur yang khas pada pepes ayam kemangi.
Berikut resep yang akan saya bagikan untuk masakan tradisional Indonesia ini. Cocok untuk santap bersama keluarga di akhir pekan ini.
Siapkan bumbu yang perlu dihaluskan, antara lain:
1. Bawang merah 5 siung
2. Bawang putih 6 siung
3. Cabe merah 6 buah (disesuaikan)
4. Kemiri 4 butir
5. Kunyit 2 ruas jari
6. Lengkuas 1 jempol saja
BACA JUGA:Mak Nyus Nian, Ikan Kuwe Gerong (GT) Hasil Memancing Diolah dengan Resep Bumbu Kuning Silakan Dicoba
Ayam kemangi sering ditambahi pete, sesuai selera.--
Jangan lupa siapkan juga bahan pelengkapnya ya guys, antara lain: