
- 1/2 sdt merica bubuk
- 80 gram tepung terigu
- 30 gram tepung beras
- 1 sdt ketumbar halus
- 100-120 ml air es
- Minyak goreng
Cara memasak Bakwan Jagung Manado
1. Kupas jagung pisahkan/ sisir jagung ke dalam baskom
2. Tambahkan bumbu halus, daun bawang, seledri, dan daun jeruk lalu aduk hingga rata
3. Tambahkan merica, kaldu jamur, tepung terigu, tepung beras dan ketumbar, aduk hingga rata
4. Tuangi es sambil aduk hingga cukup kental
5. Panaskan minyak di atas api sedang
BACA JUGA:Coba Yuk! Resep Nasi Bakar Ayam Kemangi Ala Chef Devina Hermawan
6. Masak hingga kering kekuningan
7. Angkat dan tiriskan
Nahh.. ibu ibu bagaimana bermanfaat ga semuanya dari rebus jagung, air rebusan jagung sampai masakan jagung juga banyak.