Meluncur Tahun 2024, Berikut 7 Rekomendasi Smartphone Canggih dengan Harga Merakyat

Meluncur Tahun 2024, Berikut 7 Rekomendasi Smartphone Canggih dengan Harga Merakyat

Rekomendasi Smartphone Canggih dengan Harga Merakyat --

Kemudian baterai baik Realme 12 plus maupun Realme 12 Pro Plus ini didukung baterai 5000 MAH dengan pengisian cepat 67 watt.

Sedangkan Realme 12 standar juga memiliki baterai 5000 MAH, namun dengan pengisian cepat 45 Watt.

3.Vivo V30 series

Yang keempat ada Vivo V30 series, Kedua smartphone ini dilengkapi dengan layar Amoled melengkung berukuran 6,7 inci refresh rate 120 hz dan kecerahan maksimal mencapai 2800 nits membuat tampilan mereka sangat terang dan jelas.

Vivo V30 Pro dilengkapi kamera utama beresolusi 50 megapixel  kamera Ultra wide 50 megapixel dan kamera portrait 50 megapixel.

BACA JUGA:Meluncur dengan Harga Kantoran, Redmi Note 13 Pro Bawa Kamera Utama 200 MP dan Kemampuan Perekaman 60 FPS

Sementara itu Vivo V30 reguler hanya dilengkapi dua kamera belakang yakni kamera utama 50 megapixel dan kamera ultrawide 50 megapixel.

Pada bagian sektor dapur pacu juga berbeda, Vivo V30 Pro ditenagai oleh chipshet MediaTek Dimensity 8200 yang dirancang dengan teknologi fabrikasi 4 nanm.

Chipset tersebut dipadu dengan RAM 12 GB dan ruang penyimpanan seluas 512 GB,  Sementara Vivo V30 model reguler mengandalkan Qualcomm Snapdragon 7 gen 3 yang ditemani dua opsi RAM dan storage yakni 8/256 GB dan 12/512 GB.

Sementara untuk baterainya sendiri kedua hp pakai baterai 5000 MAH dan fast charging 80 Watt.

4.Infinix note 40 dan note 40 Pro

kelima ada infinix note 40 series infinix Note 40 dan Note 40 Pro hadir dengan layar Amoled, Dimana versi Pro menampilkan layar Amoled melengkung 6,7 inci dengan refresh rate 120 hz touch sampling rate 360 hz dan kecerahan maksimal 1300 nits.

BACA JUGA:Mending mana Infinix Note 40 Pro atau Tecno Pova 6 Pro, Rekomendasi Smartphone Maret 2024 Harga 2 Jutaan

Seri Infinix Note 40 ini seragam menggunakan chipset MediaTek Helio G99 Ultimate dan kapasitas 8 GB dengan penyimpanan internal 256 GB.

Kedua model ini dilengkapi dengan kamera utama 188 megapixel oice serta sensor makro dan Dep sensor masing-masing 2 megapixel dan kamera depan 32 megapixel.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: