Mitos atau Fakta Penyumbatan Plak di Pembuluh Jantung, Begini Penjelasannya

Mitos atau Fakta Penyumbatan Plak di Pembuluh Jantung, Begini Penjelasannya

channel YouTube Empower Health akan membahas mitos atau fakta Penyumbatan plak di pembuluh jantung?--

Mitos atau Fakta Penyumbatan Plak di Pembuluh Jantung, Begini Penjelasannya

OKUTIMURPOS.COM - Aterosklerosis adalah penyempitan pembuluh darah yang disebabkan oleh penumpukan plak.

Kondisi ini perlu diwaspadai karena berisiko tinggi memicu penyakit jantung, seperti serangan jantung

Untuk mencegah terjadinya risiko yang lebih berbahaya, aterosklerosis harus ditangani lebih awal dan tepat.

Kali ini channel YouTube Empower Health akan membahas mitos atau fakta Penyumbatan plak di pembuluh jantung?

Bagaimana pola hidup dapat mempengaruhi kesehatan jantung?

 Mari bersama-sama menggali lebih dalam, merinci mitos yang perlu dihindari.

Serta perlu memahami fakta-fakta betapa krusialnya pencegahan dan deteksi dini dalam menjaga kesehatan pembuluh jantung

BACA JUGA:Dikenal Dengan Pohon Seribu Manfaat, Ternyata Air Kelapa muda Baik untuk Kesehatan Jantung

BACA JUGA:Selain Memperlancar ASI, Jantung Pisang Mampu Menjaga Kesehatan Kulit

Berikut ini ada 4 Mitos, yang perlu anda ketahui, antara lain:

1. Mitos hanya orang tua yang berisiko mengalami penyumbatan plak di pembuluh jantung.

 Anggapan bahwa hanya orang tua yang berisiko mengalami penyumbatan plak di pembuluh jantung tidak benar secara medis. 

Penyumbatan plak atau aterosklerosis dapat terjadi pada semua kelompok usia. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: