Manfaatkan Kesempatan ini, Samsung A23 5G Turun Harga, Dibekali Snapdragon 695

Manfaatkan Kesempatan ini, Samsung A23 5G Turun Harga, Dibekali Snapdragon 695

Samsung A23 --

Samsung A23 selain telah memiliki sinyal 5G, seris ponsel ini juga hadir dengan bodi

OKUTIMURPOS.COM - Samsung selalu menjadi pilihan terbaik oleh penggemarnya untuk mengganti HP yang sudah lama.

Termasuk Samsung A23 5G satu ini, cocok untuk kamu gunakan di akhir tahun 2023. 

Samsung A23 selain telah memiliki sinyal 5G, seris ponsel ini juga hadir dengan bodi yang slim berukuran 165.4 x 76.9 x 8.4 mm dengan bobot 195 gram.

Sama seperti pendahulunya dari series A yang lain, Samsung A23 hadir dengan casing berbahan polikarbonat.

Selanjutnya, ponsel ini membawa display PLS LCD dengan refresh rate 90 Hz, yang berukuran 6.6 inci dengan resolusi FHD+ dan telah dilindungi oleh Corning Gorillan Glass 5.

BACA JUGA:Samsung Harga 1 Juta? Galaxy A04e, Bisa di Bandingkan dengan HP Lain

Di sektor performa, ponsel ini telah membawa OS Android 12 yang bisa di upgrade dengan basis One UI 5. Chipsetnya pun cukup andal, dengan Qualcomm SM6255 Snapdragon yang fabrikasinya 6 nm.

Ponsel ini memiliki CPU berotak Octa-core dengan kecapatan hingga 2.4 GHz dan diimbangi dengan GPU Adreno 610.

Selain itu, kamera bawaan ponsel ini memiliki 4 kamera utama yang disematkan dalam modul persegi panjang di body belakang, dengan lensa utama 50 MP (Wide), 5 MP (ultrawide), 2 MP lensa macro dan 2 MP sensor depth.

Kualitas perekaman video yang dihasilkan oleh Samsung A23 ini yaitu 1080p@30fps dengan fitur utama PDAF,OIS, LED flash,  panorama dan HDR.

Untuk kamera depan, ponsel ini disematkan lensa wide beresolusi 8MP, f/2.2

Ponsel ini membawa banyak pilian kapasitas penyimpanan antara lain 6/64GB, 6/64GB, 4/128GB, 6/128GB dan 8/128GB.

BACA JUGA:Perbandingan Spesifikasi Tecno Pova 5 Pro dan Infinix Note 30 Pro, Sama-sama Rp3 Jutaan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: