Sumsel Dipercaya sebagai Tuan Rumah Pertemuan Ilmiah Tahunan dan Munas HISFARSI PP IAI 2023

Sumsel Dipercaya sebagai Tuan Rumah Pertemuan Ilmiah Tahunan dan Munas HISFARSI PP IAI 2023

Gubernur Sumsel H. Herman Deru secara resmi melakukan Opening Ceremony Pertemuan Ilmiah Tahunan (PIT) dan Munas Himpunan Seminat Farmasi Rumah Sakit (HISFARSI) PP IAI 2023, di Hotel Novotel Kamis (25/5) siang. Dalam kesempatan itu Ia memberikan apresiasi--

Di ujung sambutannya Iapun berharap Pertemuan Ilmiah dan Musyawarah Nasional ini akan membawa profesi Apoteker lebih maju berkembang dan memberikan karya nyata bagi dunia kesehatan yang lebih baik di masa depan.

 

BACA JUGA:KEREN Abis, Suzuki Celerio 2023 Bikin Melenial Terpikat, Ternyata Ini Pneyebabnya

"Karena apa saat ini masyarakat sudah makin paham haknya dalam mendapatkan pelayanan kesehatan yang paripurna dan terintegrasi secara baik oleh semua komponen tenaga kesehatan yang terlibat," jelasnya.

 

Sementara itu Sekretaris Direktorat Jenderal Kefarmasian dan Alat Kesehatan Dita Novianti Sugandi Argadiredja, S.Si., Apt., MM. memaparkan saat ini Kemenkes sedang melaksanakan transformasi layanan kesehatan pads 6 pilar. Salah satunya adalah layanan rujukan.

 

BACA JUGA:KEREN Abis, Suzuki Celerio 2023 Bikin Melenial Terpikat, Ternyata Ini Pneyebabnya

Untuk itulah rekan-rekan apoteker di RS diharapkannya dapat berperan memberikan akses pada obat-obatan dan layanan sebagai bagian tak terpisahkan mendukung layanan di RS. "Untuk itu rekan apoteker diharapkan dapat memberikan layanan kefarmasian terbaik kepada pasien," jelasnya.

 

Kemenkes lanjut Dita juga sangat mendukung acara Pertemuan Ilmiah Tahunan (PIT) tersebut. Dengan harapan nantinya para apoteker dapat transfromasikan praktek kefarmasian yang lebih baik kedepnnya.

 

"Ini sekaligus menjadi monentum yang dapat meningkatkan standar kefarmasian di RS," tutupnya.

 

BACA JUGA:Ingin Dapat Insentif Rp700.000 dari Kartu Prakerja! Nah, Begini Caranya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: