Terkait Kasus Konten Viral TikTok Orang Tua Mandi Lumpur, Saat Ini Menjadi Perhatian Khusus Polda NTB
Kasus Konten Viral TikTok Orang Tua Mandi Lumpur Kini Menjadi Perhatian Khusus Pihak Polda NTB--
Selanjutnya diketahui pula bahwa pemeran lain yang ada di live merupakan para tetangga dari pemilik akun tersebut. Setelah mengetahui dari klarifikasi para warga pemeran mandi lumpur tersebut mereka melakukannya tanpa menerima paksaan dari siapapin artinya kehendak pribadi, dimana yang dilakukan mereka yaitu mandi lumpur merupakan murni persetujuan dari mereka sendiri untuk memperoleh keuntungan.
BACA JUGA:Ajak Eksekutif-Legislatif OKU Timur Kompak Gencarkan GSMP Capai Kemandrian Pangan
“Gift yang diberikan oleh penonton dengan kesepakatan bagi hasil dengan pengelola akun Tiktok,” ucap Kombes Artanto. Hnaya saja, meski demikian pihak kepolisian Polda NTB tetap akan melakukan tahap penyelidikan pada kasus tersebut, karena konten mandi lumpur memberikan efek yang buruk, kemudian menimbulkan kegaduhan di kalangan publik.
“Untuk itu kami harap warga agar lebih cerdas bermedsos supaya tidak menimbulkan kegaduhan,” terangnya.
Artikel ini telah terbit di jabarekpres.com dengan judul: Kasus Konten Viral TikTok Orang Tua Mandi Lumpur Kini Menjadi Perhatian Khusus Pihak Polda NTB
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: