Sementara warna hitam pakai bahan kaca ditambah dengan bobotnya yang ringan di bawah 200 gr dan ketebalan cuma 7,7 mm.
Ponsel ini menawarkan kenyamanan yang lumayan tidak tertandingi dikelasnya.
Dirancang untuk memudahkan pengguna dalam membawanya ke mana saja tanpa beban.
Pada bagian layar Tecno Camon 30 5G mengalami peningkatan signifikan dengan penggunaan layar Amoled full HD plus berukuran 6,7 inci.