Untuk sistem operasi Redmi 13C telah menjalankan MIUI 14 berbasis Android 13.
Fitur lainnya yakni NFC, dual SIM, 4G, slot Micro SD, RAM expansion hingga 8GB, USB-C, Jack audio 3.5mm, dan sensor fingerprint atau sidik jari di bagian samping.
Xiaomi Redmi 13C 4G hadir di Indonesia dalam tiga varian warna yang keren, yaitu Midnight Black, Glacier White, dan Clover Green.
Untuk harga Redmi 13C dibandrol dengan harga:
6 GB/128 GB dihargai dengan Rp 1.499.000
8 GB/256 GB dihargai dengan Rp 1.799.000.
Selanjutnya beberapa pilihan handphone setara Redmi 12 dan Redmi 13C:
Samsung Galaxy A23
Memiliki layar LCD 120Hz, kamera utama 50MP, dan baterai 5000mAh. Harganya sekitar Rp 3.499.000.
Realme 9i
Ditenagai chipset Dimensity 810, memiliki kamera utama 50MP, dan mendukung fast charging 33W. Harganya sekitar Rp 3.199.000.
Infinix Note 12 2023