Ini Resep Wedang Ronde, Minuman Tradisional yang Hangatkan Badan di Musim Hujan

Jumat 05-01-2024,17:43 WIB
Reporter : Brojum
Editor : Yogi Ruandy
Ini Resep Wedang Ronde, Minuman Tradisional yang Hangatkan Badan di Musim Hujan

2. Jahe 4 buah bakar 

3. Sereh 2 batang

4. Daun pandan secukupnya

5. Garam secukupnya

6. Air secukupnya

Cara membuatnya yaitu masukkan air, gula pasir, jahe bakar dikupas lalu digeprek, daun pandan, dan sereh kedalam panci.

 Kemudian Rebus dengan api kecil saja sampai mendidih dan aromanya tercium  harum.

Selanjutnya masukkan ronde kedalam mangkuk hidangan.

Lalu tuang sirup jahe secukupnya atau disesuaikan dengan selera masing-masing.

Wedang ronde siap dinikmati. 

Kamu juga bisa menambah kan bahan-bahan tambahan lainnya agar menjadi lebih komplit seperti, kolang kaling, roti tawar, atau sagu mutiara.

Selamat menikmati wedang ronde.(*)

 

 

 

Kategori :