Anda Peserta BPJS Ketenagakerjaan? Mau coba Ajukan Pinjaman Limit Hingga Rp 25 Juta, Ini Syarat dan Caranya

Jumat 29-09-2023,14:20 WIB
Editor : Yogi Ruandy

OKUTIMURPOS.COM - Kabar gembira bagi anda peserta BPJS Ketenagakerjaan yang memiliki rekening gaji di Bank Rakyat Indonesia (BRI) atau Bank Raya, karena jika memiliki keperluan mendesak anda dapat mengajukan pinjaman BPJS Ketenagakerjaan Dana Siaga Rp25 juta.

Pinjaman online BPJS Ketenagakerjaan ini bisa dicairkan hingga Rp25 juta untuk peserta yang memenuhi syarat.

Proses pengajuannya cepat, aman, dan dapat diakses kapan saja, di mana saja, karena bentuk pinjaman online tanpa perlu ke kantor.

Cukup gunakan aplikasi JMO BPJS Ketenagakerjaan, Anda bisa pinjam uang dengan jumlah besar tanpa jaminan apapun.

Adapun pinjaman online BPJS Ketenagakerjaan khusus peserta ini ialah Dana Siaga yang bisa dicek di aplikasi JMO.

Syarat dan Ketentuan Pinjaman BPJS Ketenagakerjaan Dana Siaga adalah:

-KTP

- Usia antara 21 hingga 55 tahun

- Memiliki rekening gaji/payroll di Bank Raya atau BRI

- Lama bekerja lebih dari 2 tahun di perusahaan terakhir

BACA JUGA:BLT Anak Sekolah Tahap 4 Cair Mulai Oktober, Simak Penerima Bansos Ini

- Tidak menunggak iuran kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan

- Status kepesertaan aktif

Untuk Caranya sendiri adalah :

1.Buka Aplikasi

Kategori :