Timnas U-22 Indonesia Bantai Myanmar 5-0, Dipastikan Lolos Semifinal Sepak Bola SEA Games 2023

Minggu 07-05-2023,21:37 WIB
Reporter : asa
Editor : asa

 

 

BACA JUGA:Usai Beli Sabu, Wanita Asal Prabumulih Ini Ditangkap Polisi, Sejumlah Barang Bukti Diamankan

Sedangkan di babak kedua, Myanmar U-22 berusaha tampil lebih agresif. Mereka sudah merasa memberi ancaman berarti ke gawang Timnas Indonesia U-22 di awal-awal laga. Namun timnas Indonesia, tak tinggal diam. Dan buktinya mampu menambah pundi-pundi golnya. Ini berawal dari kesalahan lini belakang Myanmar U-22.

 

Ya Ramadhan Sananta mendapat kesempatan emas mencetak gol. Ia mampu dan mengecoh beberapa pemain Myanmar U-22 sebelum akhirnya melepas tembakan kencang dengan kaki kirnya. Dan tendangan keras itu Sananta tak dapat diantisipasi oleh kiper lawan.

 

 

BACA JUGA:Martapura, OKU Timur Belum Aman Kena Banjir, Ternyata Ini Penyebabnya

Timnas Indonesia U-22 makin unggul dengan skor 3-0. Tak cukup hanya disitu, pundi gol bertambah lewat aksi Fajar Fathurrahman di menit ke-75. Dia melepaskan tendangan keras dari luar kotak penalti yang tak bisa diantisipasi kiper lawan.

 

Garuda Nusantara menjadikan gol menjadi 4-0. Dan Timnas Indonesia U-22 tampil luar biasa. Spirit, skill individu bak pemain yang menggila bola. Timnas U-22 terus menambah duka Myanmar U-22.

 

 

BACA JUGA:Kapal Ferry Rute Merak-Bakauheni Terbakar di Laut, Penumpung Panik

Pemain pengganti Titan Agung yang mencatatkan namanya di papan skor usai melesakkan gol ke jala Myanmar jelang laga berakhir. Dan masa injurytime masih dimanfaatkan timnas U-22 Indonesia untuk mengoleksi golnya. Namun belum bisa dimanfaatkan dengan baik. Akhirnya timnas U-22 Indonesia mengakhiri laga dengan skor banyak tanpa balas, 5-0.

Kategori :