CARA MEMBELI TIKET INDONESIA VS VIETNAM DI GBK:
- Kalian bisa menggunakan aplikasi ataupun laman resmi di tiket.com
- Kalian akan mendapat e-ticket melalui email setelah membeli.
- Kalian bisa menukarkan e-ticket dengan tiket fisik di stadion.
BACA JUGA:7 Modus Penyalahgunaan BBM Subsidi, Yang Sering Digunakan di Wilayahmu Coba Cek!
Berikut cara penukaran tiket Indonesia vs Vietnam:
- Tunjukan E-ticket yang telah diterima melalui email atau laman "Your Orders" di aplikasi resmi pada petugas lapangan
BACA JUGA:Harga BBM Pertamina Turun, Vivo dan BP AKR Ikutan, Ini Update Harga Terbaru 2023!
- Pembeli harus menunjukkan kartu identitas seperti KTP/SIM/Paspor
- Usai beres verifikasi, customer dapat memasuki stadion dan masuk ke zona yang dipilih