TRAGIS dan sadis! Nenek Fauziah (59) warga Desa Pinang Sebatang, Kecamatan Simpangkatis, Kabupaten Bangka Tengah, meregang nyawa di tangan anak kandungnya sendiri, yang bernama Jamal Mirdad (31).
Terkuaknya peristiwa yang menggegerkan ini, bermula dari laporan Sopyan anak sulung korban --pelaku adalah adik kandung pelapor yang juga bungsu dari dua bersaudara-- menerima kabar dari salah satu tetangganya bahwa Ibunya telah meninggal dunia, namun diduga kematian ibunya tersebut tidak wajar. Setelah mendapat kabar tersebut pelapor pun langsung ke rumah korban untuk melihat kebenarannya dan ternyata memang benar, lalu Sopian pun melaporkan kejadian tersebut guna ditindak lanjuti sesuai dengan hukum yang berlaku.Kisah Tragis dari Simpang Katis, Anak Tega Bunuh Ibu Kandung!
Jumat 24-06-2022,21:15 WIB
Editor : asa
Kategori :