Vivo Y100 5G dan Realme 11 4G: Smartphone Menarik di Segmen Mid-Range, Pilih Mana?
Vivo Y100 5G danĀ Realme 11 4G--
OKUTIMURPOS - Vivo Y100 5G dan Realme 11 4G adalah dua pilihan smartphone menarik di segmen mid-range. Keduanya menawarkan spesifikasi yang cukup kompetitif, namun dengan fokus yang sedikit berbeda
Perbandingan Vivo Y100 5G dan Realme 11 4G sama-sama dibandrol dengan harga Rp 3 jutaan kedua hp ini memilik perbdandingan spesifikasi yang berbeda jauh.
Di kelas entry level, kedua hp ini mampu bersaing dengan harga hanya berbeda Rp 600 ribuan. Apa saja perbedaan spesifikasi dari kedua hp ini, simak di bawah ini spesifikasinya.
Spesifikasi Vivo Y100 5G.
Vivo Y100 5G memiliki ukuran dimensi 163.17 x 75.81 x 7.79 mm dengan bobot sesuai warna yang berbeda yaitu 185.5 gram untuk Hitam Onyx, dan 191 gram untuk Ungu Anggrek.
Di bagian layarnya, Vivo Y100 5G menggunakan panel AMOLED berukuran 6.67 inci Full HD Plus 1080 x 2400 piksel dengan refresh rate 120 Hz.
Untuk fotografinya, Vivo Y100 5G dibekali dengan tiga kamera utama yang beresolusi 50 MP, kamera ultrawide 8 MP, dan kamera depth 2 MP. Kamera ini mampu merekam video hingga 1080p, dan dilengkapi dengan gyro-EIS.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: