Mending Mana Infinix GT Ultra atau Tecno Camon 30 Pro 5G, Smartphone Canggih April 2024

Mending Mana Infinix GT Ultra atau Tecno Camon 30 Pro 5G, Smartphone Canggih April 2024

Foto: okutimurpos.com - Infinix GT Ultra dan Tecno Camon 30 Pro 5G--

Untuk kekurangan lainnya adalah tidak adanya slot memory card yang berarti pengguna harus bergantung pada kapasitas penyimpanan internal ponsel.

 

Tecno kembali menunjukkan komitmennya terhadap daya tahan baterai yang luar biasa dengan Tecno Camon 30 5G 5g ponsel ini dilengkapi dengan baterai berkapasitas 5000 Mah.

 

Daya tahan baterai Badak yang impresif ini dipadukan dengan teknologi fast charging 70 Watt.

 

Setelah menyelami berbagai aspek dan spesifikasi mengesankan dari Tecno Camon 30 5G ini, Untuk harganya informasi terkini menunjukkan bahwa ponsel ini sudah terdaftar di tingkat TKDN Indonesia.

 

BACA JUGA:Perbandingan Samsung Galaxy A05s dan Tecno Camon 19 Pro, Harga Rp 2 Jutaan Spesifikasi Unggul Mana

Dengan terdaftarnya ponsel ini merupakan sebuah indikasi kuat bahwa peluncurannya di pasar Indonesia tidak lama lagi.

 

Rumor yang beredar dengan kuat di kalangan penggemar teknologi menyebutkan bahwa Tecno Camon 30 5G akan dibunderol sekitar 5 jutaan untuk varian dengan RAM 12 GB dan penyimpanan internal 512 GB.

 

BACA JUGA:Meluncur dengan Performa Helio G96, Tecno Camon 19 Pro Smartphone Kamera 64 MP OIS Baterai Besar

Jadi, Tecno Camon 30 5G direncanakan untuk launchingnya di Asia tenggara pada April 2024.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: