Meluncur 21 Maret 2024, Begini Penampakan King Infinix GT 20 Pro Bawa Spesifikasi Gahar Pencinta Gamer
Foto : dok OTP - King Infinix GT 20 Pro--
OKUTIMURPOS.COM - Perang Smartphone gaming semakin menggila, King Infinix dikabarkan siap menggebrak pasar smartphone Indonesia dengan kehadiran seri terbarunya Infinix GT 20 PRO.
Selain GT 20 Pro Infinix juga meluncurkan Infinix Note 40 dan Infinix Note 40 Pro. Rencananya perangkat ini akan diluncurkan pada tanggal 21 Maret 2024 mendatang.
Sedangkan di Malaysia produk ini akan meluncur pada tanggal 18 Maret 2024 di Sirkuit Sepang Kuala lumpur Malaysia.
Launching ini menandakan langkah menegaskan Infinix dalam memperkenalkan inovasi terbaru untuk menyaingi produk kompetitor mereka.
Infinix juga berencana untuk merilis dua smartphone lainnya yang tak kalah menarik yaitu infinix GT 20 Pro dan Infinix GT 20 Pro plus.
BACA JUGA:Mending Mana Samsung Galaxy A25 5G atau Xiaomi 13T, Harga Kantoran Desain Sama Minimalisnya
Dengan rangkaian peluncuran ini Infinix tampaknya ingin menegaskan posisinya di pasar smartphone Indonesia dengan membawa sejumlah fitur dan teknologi terkini yang siap memanjakan para penggunanya.
Dari postingan medsosnya Infinix GT 20 Pro plus akan ditenagai oleh chipset yang sangat powerful yaitu Mediatek Dimensity C 8300 Ultra.
Informasi ini menarik perhatian banyak penggemar teknologi mengingat ini merupakan salah satu chipset harga terjangkau, Namun menawarkan performa terbaik di di kelasnya saat ini.
Chipset ini pernah digunakan pada Xiaomi Poco X6 Pro sebuah smartphone yang telah mendapatkan apresiasi tinggi dari pengguna dan kritikus teknologi penggunaan chipset Mediatek Dimensity C 8300 Ultra.
Pada kemunculannya nanti Infinix GT 20 Pro plus menjanjikan kinerja yang luar biasa menggabungkan efisiensi daya dengan performa tinggi yang mampu menangani berbagai tugas dengan mudah mulai dari gaming berat hingga penggunaan aplikasi yang membutuhkan banyak sumber daya.
Selain itu juga dipasarkan smartphone Indonesia akan kedatangan anggota baru dari keluarga Infinix yaitu infinix Note 40 Pro dan infinix Note 40 Plus.
BACA JUGA:Mending Redmi A3 atau Realme C51, Hp Harga Rp1 Jutaan Mana Lebih Layak untuk di Beli
Kehadirannya ponsel tersebut terlihat dari daftar di tingkat komponen dalam negeri Indonesia yang menunjukkan siapnya produk untuk diluncurkan di pasar lokal Indonesia .
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: