Review Lenovo Yoga Book 9i: Laptop dengan 2 Layar, Dapat Mempermudah Pekerjaan Desain Semakin Oke

Review Lenovo Yoga Book 9i: Laptop dengan 2 Layar, Dapat Mempermudah Pekerjaan Desain Semakin Oke

Lenovo Yoga Book 9i --

BACA JUGA:Review ASUS ProArt Studiobook 16: Laptop Spek Dewa Untuk Kreator Profesional, Harga Selangit

Tentunya dengan baterai ini dapt bertahan lama sehingga memudahkan anda untuk membawanya jauh.

Laptop ini juga mendukung pemakaian konektivitas wireless berupa WiFi 6e dan Bluetooth 5.1.

Anda bisa dapatkan Lenovo Yoga Book 9i dengan harga di kisaran Rp34,9 jutaan, sudah mencakup Lenovo Digital Pen 3, Stand Lenovo Yoga, Keyboard Detachable, serta garansi resmi selama 3 tahun.

Lenovo Yoga Book 9i ini juga sudah menggunakan sistem operasi Windows 11 Home.

Di sisi kanan dan kiri, laptop ini juga dilengkapi sejumlah antarmuka port seperti 3x Thunderbolt™ 4 / USB4® 40Gbps (support data transfer, Power Delivery 3.0 and DisplayPort™ 1.4).

Dengan spesifikasi kinerja yang gahar ini membuatnya jadi sarana kreasi laptop yang layak dilirik. 

Jika kamu berminat ingin memiliki laptop ini, kamu bisa membelinya di toko laptop terdekat atau cek secara online untuk pembelian di Shopee ataupun marcetflash lainnya.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: