5 Hero Dianggap Remeh, Tak Miliki Damage di Mobile Legends

5 Hero Dianggap Remeh, Tak Miliki Damage di Mobile Legends

Mobile Legends,--

OKUTIMURPOS.COM-Selalu ada yang terbaik maupun terburuk dan paling diremehkan di dalam salah satu game. 

Untuk game bergenre MOBA seperti Mobile Legends, ketiga hal tersebut datang dalam bentuk hero. 

ML sendiri punya lebih dari 50 hero, dengan skill yang berbeda-beda dan terbagi kedalam 6 role atau tipe hero.

Setiap dari mereka ada yang tidak disukai karena dianggap tidak ada damage, dibenci karena dianggap merugikan dan diremehkan karena dianggap tidak terlalu berguna. Berikut jejeran hero terburuk di ML:

1. Hero johnson

Bagi sebagian besar orang, skill Rapid Touchdown milik Johnson merupakan sumber masalah. 

BACA JUGA:4 Hero Efektif Counter Aurora Mobile Legends, Bikin Sang Penguasa Es Lempem

Sehingga, banyak yang menganggap jika ia malah menyusahkan di atas arena. 

Johnson sendiri sebenarnya hero Tank yang sangat kuat dan punya crowd control yang luar biasa. Ia juga punya damage yang lumayan ‘sakit’ lewat skill Iron Sack dan juga Missile Tackle. 

Terlepas dari susah dikendalikannya Rapid Touchdown, skill ultimate tersebut sebenarnya tetap mengesankan, berguna dan mampu merubah jalannya pertempuran secara signifikan.

Demikian tadi sedikit ulasan mengenai hero-hero paling diremehkan di Mobile Legends. Pada faktanya, tidak ada hero yang tidak berguna di Mobile Legends

2.Hero Bane

Bane dibenci karena dinilai tidak berguna, terlebih ketika digunakan untuk push rank. Itu tidak sepenuhnya benar, karena Bane tidak seburuk itu.

BACA JUGA:4 Kelebihan Dimiliki Hero Lesley, Ternyata Bikin Musuh Ketar-Ketir

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: