Waspada, 10 Jenis Ular yang Sering Masuk Rumah, Ada yang Berbisa Sangat Tinggi

Waspada, 10 Jenis Ular yang Sering Masuk Rumah, Ada yang Berbisa Sangat Tinggi

Youtuber Galhh Christianto menjelaskan berbagai jenis ular--

Waspada, 10 Jenis Ular yang Sering Masuk Rumah, Bahkan Ada yang Berbisa Sangat Tinggi

OKUTIMURPOS.COM - Halo semuanya. Di Indonesia banyak sekali jenis ular. 

Berikut ini jenis ular yang sering masuk rumah anda.

Ada ular yang berbisa dan ada yang tidak.

Ular berbisa memang sangat menakutkan bagi sebagian orang.

Dikarenakan banyak orang yang meninggal terkena gigitan dari ular berbisa.

Menurut Chanel @Galuh Christianto Reptile Solo, ada 10 jenis ular yang berbisa dan sering masuk ke dalam rumah. 

BACA JUGA:Begini Penampakan Ular Naga Jawa yang Telah Lama Dicari di Pegunungan Sanggabuana

BACA JUGA:Jangan Sembarang Makan Jamur, Ini 5 Jenis yang Mempunyai Racun

Berikut nama-nama ataupun jenis ular yang masuk rumah antara lain:

1. Ular Kobra 

yaitu ular berbisa yang identik dengan fosenya mirip sendok.

Jenis ular ini yang biasa masuk rumah berukuran kecil atau baru menetas.

Ukurannya dari 30 cm hingga 40 cm saja. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: