Seru, Sriwijaya FC Imbang 2-2 Lawan PSMS Medan, Bertahan di Posisi Ketiga Klasemen Gagal Geser Semen Padang FC

Seru, Sriwijaya FC Imbang 2-2 Lawan PSMS Medan, Bertahan di Posisi Ketiga Klasemen Gagal Geser Semen Padang FC

Sriwijaya FC mampu raih hasil imbang sat dijamu PSMS Medan 23 Oktober 2023 di Stadion teladan Medan--

Sementara itu, gol dari PSMS Medan datang dari Rachmad Hidyat pada menit ke-17 dan Ostania Malau pada menit ke-77.

Sebelum pertandingan ini berlangsung, baik PSMS Medan maupun Sriwijaya FC menunjukkan tekad kuat untuk meraih kemenangan.

Pelatih PSMS Medan, Miftahudin Mukson, mengungkapkan kepercayaan diri timnya setelah evaluasi pertandingan sebelumnya.

BACA JUGA:Manajer SFC Bertemu Gubernur Herman Deru, Stadion Bumi Sriwijaya Jadi Homebase

Sementara itu, Pelatih Sriwijaya FC, Yusuf Prasetyo, mengungkapkan ambisinya untuk meraih tiga poin penuh di kandang PSMS.

Kedua tim tampaknya sangat siap untuk pertandingan ini, terlebih dengan dukungan penuh dari fans fanatik PSMS yang dikenal memberikan semangat luar biasa bagi timnya.

Namun, Sriwijaya FC pun datang dengan strategi yang matang.

Ya, Pertandingan yang seru ini menambah ketegangan dalam perebutan posisi di papan atas klasemen Liga 2 Indonesia.(ck/*)

Berita ini terbit di sumeks.co dengan judul hasil-liga-2-psms-medan-vs-sriwijaya-fc-babak-pertama-sama-kuat-skor-1-1

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: