Hampir Dipastikan Pemilihan Rektor Unbara Hanya Calon Tunggal, Ini Orangnya

Hampir Dipastikan Pemilihan Rektor Unbara Hanya Calon Tunggal, Ini Orangnya

Hampir bisa dipastikan pemilihan Rektor Universitas Baturaja (Unbara) hanya diikuti oleh calon tunggal. Yakni Ir H Lindawati MT, Rektor yang menjabat sekarang. Foto: Purwadi/OKUTPOS--

10 Juni 2023 pengundian nomor urut dan pemaparan Visi Misi bakal calon rektor;

13 Juni 2023, pemungutan suara bakal calon rektor.

 

BACA JUGA:Harga Sawit Lagi Bersahabat Nih, TBS Mencapai Rp2. 000 per kg, Petani Pun Senang

14 Juni 2023 penetapan 3 orang suara terbanyak bakal calon rektor dan menjadi calon rektor.

Tahapan penetapan DPT, pemungutan suara bakal calon rektor dan penetapan 3 suara terbanyak bakal calon rektor dan ditetapkan menjadi calon rektor, akan dilakukan apabila bakal calon rektor lebih dari 3 orang.

 

BACA JUGA:CATAT! Ada Modal Usaha Rp6.000.000 dari Kemensos RI bagi Penerima Bansos, Ini Syarat dan Ketentuannya

15 Juni 2023 penyampaian calon rektor kepada pengurus Yayasan Pendidikan Sebimbing Sekundang (YPSS).

16 Juni 2023, penyampaian calon rektor dari pengurus YPSS kepada Senat Universitas Baturaja.

 

BACA JUGA:Guru PAI Dapat Insentif, Berikut Ini Kriterianya, Disalurkan Melalui 2 Tahap

Lalu, 19 Juni 2023 pemaparan visi misi dan pemilihan rektor di senat universitas.

21 Juni 2023 penyampaian hasil pemilihan rektor dari Senat Unbara kepada pengurus YPSS.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: