Harga Emas di Pegadaian Jelang Lebaran 2023 Stabil: UBS Rp 1.062.000. per Gram

Harga Emas di Pegadaian Jelang Lebaran 2023 Stabil: UBS Rp 1.062.000. per Gram

Emas Pegadaian/Ilustrasi----

Harga Emas di Pegadaian Jelang Lebaran 2023 Stabil: UBS Rp 1.062.000. per Gram

JAKARTA, OKUTIMURPOS.COM - Harga emas yang dijual oleh PT Pegadaian (Persero) terpantau stabil pada awal perdagangan pekan ini, Senin 17 April 2023.

BACA JUGA:Butuh Bantuan saat Melintas di Tol Kayuagung-Palembang, Hubungi Nomor 0811-8886-600 dan 0711-5541478

Adapun Pegadaian menjual 4 jenis emas yakni Antam, Retro, UBS dan Batik. Namun, untuk harga emas jenis Batik hari ini kosong.

BACA JUGA:Ada yang Baru Nih! Aplikasi Penghasil Saldo DANA Terbukti Cair Rp150.000 Setiap Hari, Ini Caranya

Mengutip laman resmi Pegadaian, Senin 17 April 2023, harga emas hari ini di Pegadaian untuk jenis Antam ukuran 1 gram 24 karat dijual Rp 1.110.000.

BACA JUGA:Sinergitas Polres OKU Timur Bersama Yon Armed 15/105 Martapura Tanpa Batas, Komitmen Jaga Kamtibmas

Sementara harga emas Pegadaian 24 karat cetakan Retro dengan ukuran yang sama dipatok Rp 1.068.000, juga tak berubah jika dibanding perdagangan pada hari Minggu kemarin. Untuk untuk jenis emas UBS ukuran 1 gram juga dijual Rp 1.062.000.

BACA JUGA:Pohon di Ruas Jalan Tumbang, Bikin Kemacetan

Masyarakat bisa memantau langsung rincian harga emas 24 karat di Pegadaian melalui website resminya www.pegadaian.co.id.

Berikut harga emas Pegadaian, Senin 17 April 2023:

BACA JUGA:Harus Tahu! Ini Waktu Beroperasinya Tol Prabumulih-Indralaya, Pastikan Juga BBM Cukup

Harga Emas Antam

- Harga emas Antam 0,5 gram: Rp 607.000

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: