Ini Dia Cara Mudah Mendapatkan Tiket Mudik Lebaran 2023

Ini Dia Cara Mudah Mendapatkan Tiket Mudik Lebaran 2023

Tiket mudik gratis BUMN tengah diburu oleh masyarakat yang ingin pulang ke kampung halaman ketika Lebaran 2023. Foto: fin.co.id--

OKUTIMURPOS.COM - Tiket mudik gratis BUMN tengah diburu oleh masyarakat yang ingin pulang ke kampung halaman ketika Lebaran 2023. 

Mudik gratis ketika libur Lebaran 2023, menjadi buruan masyarakat agar bisa mudik dengan gratis tanpa mengeluarkan uang. 

BUMN biasanya menggelar mudik gratis 2023 bagi masyarakat yang ingin pulang, ke kampung halaman. 

Tidak hanya mudik gratis dengan moda transportasi kereta api, mudik gratis lebaran bus juga biasanya diselenggarakan oleh banyak instansi. 

Apalagi kereta api yang menjadi favorit masyarakat karena pemesanannya yang relatif mudah dan waktu keberangkan hingga kedatangan yang pasti. 

 

Mudik dengan menggunakan kereta juga harganya relatif lebih terjangkau, dan tersebarnya stasiun memudahkan masyarakat. 

 

PT KAI telah mengumumkan tiket kereta api mudik dapat dipesan pada 26 Februari 2023 untuk keberangkatan 12 April 2023. 

Bagi masyarakat yang ingin mudik Lebaran 2023 menggunakan kereta api, ada tips sukses berburu tiket kereta mudik Lebaran 2023. 

 

Tentukan Tanggal Keberangkatan Mudik 

Masyarakat yang akan melakukan mudik Lebaran 2023, harus segera menentukan tanggal keberangkatan dan kepulangan. 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: