INI DIA 8 Instruksi Presiden kepada Kepala Daerah se Indonesia 2023
Presiden RI Joko Widodo menginstruksikan delapan hal kepada kepala daerah se Indonesia. Foto: ist--
Singkatnya membeli produk sendiri. Penekanan instruksi kelima yakni soal investasi. Presiden Jokowi berpesan agar para kepala daerah dan unsur pimpinan daerah untuk tidak menghambat soal perizinan para investor untuk berinvestasi di Indonesia. Rentang waktu dalam pengurusan izin di birokrasi hendaknya cepat selesai. Tidak berlama-lama.
BACA JUGA:KEREN! Suara Penonton Pecah, Tim Tari Siswi SMA Negeri 2 Martapura Tampil Memukau
Instruksi Jokowi keenam mengenai desain daerah. Para kepala daerah agar membuat desain pembangunan daerahnya agar ada deferensiasi atau perbedaan/beda. Sehingga ada keunggulan di masing masing daerah. Ketujuh, para kepala daerah se Indonesia dan unsur pimpinan daerah agar menjaga stabilitas politik dan keamanan menjelang Pemilu 2024.
BACA JUGA:CATAT NIH! 6 Bansos Ini Bakal Cair Januari 2023, Siap-siap Ya!
Dan terakhir instruksi Presiden Jokowi yang kesdelapan adalah agar kepala daerah memberikan jaminan kebebasan beragama bagi masyarakat/umat. Presiden Jokowi berpesan agar pemerintah daerah untuk tidak kalah dengan kesepakatan organisasi kemasyarakatan.
BACA JUGA:CATAT! 5 Bansos Bakal Cair Tahun 2023 Ini, Dapatkan Bantuan Hingga Rp4,2 Juta
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: