Bupati Buka Bazar UMKM dan Pasar Murah di Zona II

Bupati Buka Bazar UMKM dan Pasar Murah di Zona II

Bupati OKU Timur H Lanosin ST membuka kegiatan Bazar UMKM dan pasar murah di wilayah zona II Belitang. Foto: Dwi/OKUTPOS--

"Adapun enam zona tersebut diantaranya zona satu di Martapura, zona dua di Belitang, zona tiga di Madang Suku III, zona empat di Madang Suku I, zona lima di Belitang Jaya dan zona enam di Belitang II," terangnya.

BACA JUGA:Buruan! Ini Dia Aplikasi dengan Hasil Memuaskan Saldo DANA Gratis hingga Rp500 Ribu

 

 

 

Penjual diwilayah Zona II ini meminta untuk di buka dari tanggal 14 sampai 20 Januari. Karena potensi ekonomi di zona II ini lumayan menjanjikan.

BACA JUGA:Anda Butuh Uang, Inilah Saldo DANA Gratis Uang Jutaan Rupiah

 

 

 

"Banyak penjual dan masyarakat meminta agar zona II dibuka selama satu Minggu, karena kalau empat hari kurang, kita sediakan 60 stan, namun sekitar 75 pendaftar namun banyak juga yang ditolak karena kapasitas tempat yang tidak memadai," katanya.

BACA JUGA: Ini Link Bantuan Saldo DANA Gratis Rp700 Ribu dari Pemerintah, Buruan Kuota Terbatas!

 

 

Kegiatan ini juga ada sunatan masal dan donor darah, santunan untuk masyarakat tidak mampu, batuan mesin jahit.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: