Lulusan SMA Harus Tahu, Ada 8 Sekolah Kedinasan Impian Masa Depan, Ini Nama-namanya
IPDN merupakan kampus kedinasan yang akan menghasilkan peserta didik langsung menjadi seorang ASN. Foto: istimewa/net--
BACA JUGA:5 Syarat Penerima BLT UMKM 2022 Ini Harus Terpenuhi, Jika Melanggar Mohon Maaf
PKN STAN merupakan kampus kedinasan yang juga melahirkan calon ASN yang dapat bekerja di bawah Kementerian Keuangan indonesia. Kampus ini menyediakan berbagai macam jenjang dari Diploma I hingga Diploma IV.
Sementara itu, untuk program studinya menyediakan jurusan Akuntansi, Perpajakan, Kepabeanan dan Cukai, serta Manajemen Keuangan. Untuk lebih lengkapnya bisa kunjungi laman resminya di http://pknstan.ac.id.
BACA JUGA:Asyiiik, BLT UMKM Desember 2022 Bakal Cair, Bisa Cek di Sini
8. Sekolah Kedinasan di bawah Kementerian Hukum dan HAM
Kampus kedinasan Kementerian Hukum dan HAM juga menyediakan program pendidikan yang lulusannya akan menjadi ASN.
BACA JUGA:CATAT! PNS Bakal Dikurangi, Tak Lagi Terima CPNS, Pensiun diganti PPPK
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: