Ada-ada Saja, Dua Pekerja Flyover ini Curi Kabel di Gudang untuk Membeli Stick Pancing

Ada-ada Saja, Dua Pekerja Flyover ini Curi Kabel di Gudang untuk Membeli Stick Pancing

Polisi amankan dua pekerja Flyover Patih Galung terkait pencurian kabel. Foto: Prabumulihpos.co.id--

PRABUMULIH, OKUTIMURPOS.COM - Ada-ada saja kelakuan dua pekerja Flyover Patih Galung ini.

BACA JUGA:Yang Ditunggu Tiba, Bansos PKH 2023 Tahap 1 Segera Cair

Kedua nya nekat mencuri kabel gronding 50 MM sepanjang 150 M untuk membeli stick pancing dan kebutuhan hidup sehari-hari.

BACA JUGA:10 Aplikasi Penghasil Saldo DANA, Langsung Cair Bisa Tembus Rp1 Juta

Kedua pelaku, Edi Supratman (44) dan Aris Setiadi (22) kedua nya merupakan warga Kelurahan Patih Galung, Kecamatan Prabumulih Barat, Kota Prabumulih berhasil diamankan, Sabtu malam sekitar pukul 22.30 WIB.

BACA JUGA:Amankan Perayaan Natal di Gereja Wilayah Hukum Polsek Belitang II, Berlakukan Satu Pintu Keluar Masuk

Entah merasa kurang dengan gaji Edi sebagai Operator plant di PT Riki Kencana Sukses Mandiri (RKSM) dan Aris sebagai helpernya.

BACA JUGA:Lantik Pengurus HMI Komisariat STIT MU dan STIPER

PT RKSM sendiri merupakan perusahaan pelaksana pembangunan Flyover Patih Galung, Akibat adanya kehilangan kabel tersebut PT RKSM mengalami kerugian sebesar Rp 10.800.000.

BACA JUGA:dr. Boyke Hadir di Anniversary 1 Tahun Forum Tenaga Kesehatan, Beri Tips Hubungan Harmonis dalam Keluarga

Modus kedua pelaku ini melakukan aksinya dengan cara membuka gudang logistik yang pada saat itu sedang terkunci.

BACA JUGA:Berlaku 2023, Ini Tata Cara Membeli BBM Pertalite dan Solar, Harus Diingat dan Dipatuhi

Akibat kejadian itu pihak PT RKSM membuat laporan ke Polsek Prabumulih Barat.

BACA JUGA:Malam Perayaan Natal dan Jelang Tahun Baru, Bupati Enos Bersama Kapolres Tinjau Gereja dan Pos Nataru

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: prabumulihpos.disway.id