Disway Award

Universitas Muhammadiyah OKU Timur diresmikan Mendikdasmen

Universitas Muhammadiyah OKU Timur diresmikan Mendikdasmen

Mendikdasmen RI Prof. Dr. Abdul Mu’ti, M.Ed didampingi Bupati Lanosin saat merasmikan Universitas Muhammadiyah OKU Timur di Desa Harjowinangun, Kecamatan Belitang OKUT Sumsel, Kamis, 22 Januari 2026--

 

 

"Jumlah mahasiswa mencapai sekitar 1.500 orang, dan pihak universitas menargetkan pendirian program pascasarjana pada tahun 2027," Ungkapnya. 

 

Dengan resmi diluncurkannya Universitas Muhammadiyah OKU Timur, masyarakat kini memiliki akses yang lebih dekat terhadap pendidikan tinggi berkualitas. 

 

Selanjutnya kehadiran universitas ini diharapkan menjadi motor penggerak peningkatan kualitas sumber daya manusia, memperkuat daya saing daerah, serta melahirkan generasi unggul yang mampu membawa OKU Timur dan Indonesia menuju masa depan yang lebih maju dan bermartabat.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: