Mentan Amran Cek dan Berikan Bantuan Korban Bencana di Cisarua

Kamis 29-01-2026,12:34 WIB
Reporter : Yogi Ruandy
Editor : Yogi Ruandy

 

Berbagai aktivitas koordinasi dan evakuasi masih berlangsung di lokasi.

 

Pemerintah daerah Bandung Barat bersama seluruh pihak terkait akan terus memaksimalkan upaya pencarian korban yang hingga kini masih belum ditemukan. 

 

Oleh karena itu pemerintah daerah juga melakukan pemetaan wilayah terdampak untuk menentukan area yang dinyatakan aman maupun tidak aman, sebagai langkah mitigasi lanjutan guna mencegah risiko bencana susulan.

 

Pada kesempatan tersebut, Pemerintah Kabupaten Bandung Barat menyampaikan apresiasi dan ucapan terima kasih kepada seluruh unsur yang terlibat, mulai dari TNI, Polri, Basarnas, relawan, hingga masyarakat, atas kerja keras dan solidaritas dalam penanganan musibah longsor di Desa Pasirlangu.(*) 

 

Kategori :