4 Counter Hero Terizla yang Banyak di Pick Season 33 Mobile Legends

Jumat 26-07-2024,11:49 WIB
Reporter : Rama
Editor : Rama

Tanpa adanya kemampuan escape dari skill milik Terizla membuatnya kesulitan melarikan diri dari kejaran Harith.

BACA JUGA:Yu Zhong Hero Rekomendasi Mobile Legends yang Lagi OP di Season 33

Namun, kamu wajib menggunakan spell purify ketika melawan Terizla untuk menghindari efek CC dari skill ultimate miliknya. 

Skill 1 Synchro Fission milik Harith akan memberikan damage area dan dapat dengan mudah melakukan clear minion untuk membatasi efek lifesteal Terizla.

3.Hero Guinevere 

Merupakan hero bertipe fighter dengan kombinasi skill mematikan, terutama ketika menghadapi hero tanpa skill escape seperti Terizla. 

Hero ini mampu bergerak dengan cepat menggunakan skill 2 Spiral Migration untuk menghindari serangan Terizla yang terkesan lambat. 

Kombinasi skill 2 dan skill ultimate dapat membuat Terizla terkena efek airbone selama 2 detik dengan serangan magic damage tinggi.

BACA JUGA:Cara Menggunakan Hero Miya Build dan Emblemnya yang Membuat Overpawered di Mobile Legends

Kamu dapat menggunakan hero ini pada posisi exp dan lakukan serangan terhadap lini belakang musuh secara tiba-iba. 

4. Lunox 

Merupakan salah satu hero mage dengan kemampuan burst damage tinggi dan sangat efektif untuk digunakan melawan hero tebal seperti Terizla.

Hero ini memiliki dua tipe ultimate yang dapat digunakan untuk melarikan diri maupun menyerang. 

Kamu dapat menggunakan kedua skill ultimate dengan memperhatikan stack yang ada.

Skill ultimate Power of Order: Darkening akan membuat Lunox dapat melakukan skill 2 Chaos Assault terus menerus.

Sedangkan, skill ultimate Power of Order: Brilliance dapat membuat Lunox mampu memasuki mode Light Barrier yang tidak dapat ditarget kan.

Kategori :