iQoo 12 kini juga memiliki sistem pendinginan dengan 6K Vapor Chamber Cooling System untuk meningkatkan pengalaman bermain game pengguna.
Soal daya tahan, iQOO 12 akan mengandalkan baterai berkapasitas 5.000 mAh, lengkap dengan dukungan pengisian cepat fast charging 120W.
iQoo 12 sudah menjalankan sistem operasi Android 14 dilapisi sistem antarmuka FuntouchOS 14.
Hp ini juga dengan fitur fitur pendukung seperti konektivitas 5G, dual SIM, NFC, WiFi 7, USB-C, speaker stereo dan Bluetooth 5.4.
Untuk warnanya, iQOO 12 ini dilengkapi dengan du pilihan warna, yaitu Alpha dan Legend.
BACA JUGA:Bocoran Hp Baru Oppo A2 5G, dengan Spesifikasi Unggulan Layar Besar Kamera Berkualitas Tinggi
Untuk harganya iQOO 12 ini di indonesi di bandrol dengan harga sekitar Rp 10.999.000 untuk varian 16/512 GB.
ASUS ROG Phone 6 Pro memiliki ukuran dimensi 173 x 77 x 10.3 mm dengan bobot 239 gram.
ROG Phone 6 Pro ini juga telah dilengkapi dengan sertifikasi IPX4 yang tahan terhadap percikan air dari segala sisi. Di bagian punggungnya terdapat layar yang berukuran 2 inci yang menggunakan Layar OLED ROG Vision.
Di bagian layarnya, ROG Phone 6 Pro mengusung layar menggunakan panel AMOLED yang berukuran 6.78 inci dengan Refresh Rate 165 Hz beresolusi Full HD Plus 1080 x 2448 piksel.
Layar ini juga berlapis Corning Gorilla Glass Victus yang memiliki 1,07 miliar warna serta memiliki tingkat kecerahan hingga 1200 nit puncak.
Untuk kamera utamanya, ROG Phone 6 Pro memiliki tiga lensa kamera di bagian punggung belakannya yang beresolusi 50MP memakai sensor Sony IMX766, kamera ultrawide 13MP, dan kamera makro 5MP.
Kamera utama ROG Phone 6 Pro ini mampu merekam video hingga 8K serta dilengkapi dengan gyro-EIS yang bisa memperjelas hasil video.
BACA JUGA:Intip Bocoran Harga Infinix Smart 8 Plus, Segera Rilis dengan Batrei Awet
Untuk kamera depannya beresolusi 12 MP dengan sensor Sony IMX663 untuk memenuhi kebutuhan foto selfie dan video call.
Untuk kamera depannya hanya mampu merekam video hingga 1080p saja.