4 Hero Paling Menyeramkan di Mobile Legends, Bisa Bikin Musuh Gentar

Rabu 21-02-2024,23:47 WIB
Reporter : maulana
Editor : Yogi Ruandy

Hero ini memiliki kemampuan lifesteal yang sangat tinggi terutama saat berada di dekat minion. 

Kamu dapat menggunakan Alice sebagai jungler dengan efektif karena akan memaksimalkan potensinya ketika memiliki purple buff.

Hero ini memiliki skill satu yang akan melemparkan sebuah bola energi dan melakukan teleportasi pada bola energi tersebut dalam waktu singkat.

Hal ini membuat Alice mampu mengejar lawan yang berusaha melarikan diri dengan mudah. Kamu dapat memanfaatkan build equipment defense untuk memperkuat dirinya serta membuat Alice semakin sulit untuk ditumbangkan.

- Masha 

Yakni hero fighter/tank yang memiliki kemampuan bertahan hidup dengan dukungan HP sangat tinggi. 

Hero ini dapat melewati pertahanan roamer musuh dengan mengandalkan movement speed tinggi dan melakukan serangan langsung kepada jungler lawan.

BACA JUGA:Kisah Aurora Hero Mage Mobile Legends, Sang Penyihir yang Tekuat 

Skill 2 Howl Shock miliknya akan membuat Masha melepaskan serangan ke depan dan memberikan sejumlah physical damage dengan efek stun.

Hero ini cocok untuk mengisi posisi exp dengan menggunakan build defense dan spell Sprint untuk menambah mobilitas miliknya.

Skill ultimate Life Recovery akan membuatnya mampu memulihkan sejumlah HP dengan menggunakan seluruh energinya. 

Namun, kamu tidak dapat menggunakan skill ultimate tersebut ketika berada di tengah-tengah pertempuran.

- Gatot Kaca 

Merupakan hero bertipe tank/fighter dengan kemampuan bertahan hidup tinggi berkat adanya efek lifesteal  yang terdapat pada pasif Stell Bones miliknya. 

BACA JUGA:Daftar Skin Hero Mythic 2024 Mobile Legends

Hero ini memiliki jangkauan serangan ultimate yang luas dengan efek airbone ketika mengenai hero lawan. 

Kategori :