2. Membantu Menstabilkan Kolestrol
BACA JUGA:Menjaga Kesehatan Kulit Selama Liburan Agar Tetap Glowing, Jangan Lupa Cukup Istirahat
Buah Langsat dapat juga dijadikan sebagai obat untuk mengontol Kolestrol dalam tubuh, karena buah langsat mengandung Niacin (vitamin B3).
Kandungan niacin ini serupa dengan serat dan berguna untuk menurunkan kolestrol jahat dalam darah dan akan membantu menjaga kesehatan Jantung.
3. Obat Menyembuhkan Sakit Malaria
Penyakit malaria adalah suatu penyakit yang disebabkan oleh gigitan nyamuk. Gigitan nyamuk penyebab malaria ini adalah nyamuk yang sudah terinfeksi parasite plasmodium.
Sehingga ketika menggigit manusia, parasite di dalam tubuh nyamuk akan terbawa masuk ke dalam tubuh manusia melalui gigitan.
kamu bisa menggunakan kulit dari pohon buah langsat. Beberapa penelitian pun sudah membuktikan keampuhan tanaman buah langsat dalam mengobati malaria.
4. Mencerahkan Kulit
Manfaat buah langsat yang terakhir adalah berguna untuk kecantikan. Beberapa produk perawatan kecantikan bahkan menjadi ekstrak bahwa langsat menjadi salah satu formulanya.
BACA JUGA:Ini 5 Cara Cepat Menghilangkan Rasa Pedas di Mulut, Bukan Hanya dengan Air Biasa
Skin care yang ada kandungan buah langsat ini dipercaya dapat membantu mencerahkan dan juga melembabkan kulit.
5. Membantu untuk Penurunan Berat Badan
Manfaat buah langsat yang terakhir adalah untuk membantu mengontrol berat badan. Langsat dapat menjadi salah satu buah pilihan untuk dikonsumsi ketika kamu ingin menurunkan berat badan.
Manfaat buah langsat ini juga masih berkaitan dengan kandungan serat yang tinggi. Buah satu ini juga tidak memiliki kandungan lemak jenuh maupun kolesterol.
Namun, jika ingin mendapatkan manfaat buah langsat untuk diet menurunkan berat badan, tetapi perhatikan jumlah kalori yang dikonsumsi.