Tiga Poin, Sriwijaya FC: Kito Pacak Lawan Persiraja Banda Aceh

Senin 13-11-2023,12:23 WIB
Editor : Yogi Ruandy
Tiga Poin, Sriwijaya FC: Kito Pacak Lawan Persiraja Banda Aceh

Perkiraan susunan pemain Sriwijaya FC adalah 3-3-4 dengan Rudi sebagai kiper, dan pemain seperti Amabel, Rifki, Fajar, Nur, Bajo, Darmawan, Belfort, Bawuo, Chencho, dan Habibi. 

Sementara itu, Persiraja Banda Aceh, di bawah pelatih Achmad Zulkifli, juga optimis untuk meraih poin di Jakabaring. 

Mereka datang dengan 18 pemain dan berencana untuk meladeni permainan ofensif dari Sriwijaya FC. 

Formasi mereka diperkirakan akan menggunakan 3-5-2.

BACA JUGA:Sriwijaya FC Dihukum Keras Komdis PSSI, Harapan Masih Terbuka di Putaran Kedua

Di sisi lain, Persiraja mungkin akan menurunkan Fahri sebagai kiper, dengan pemain seperti Nasution Yasvani, Zikri, Ridhaz Karimov, Andik, Maulana, Muzanny, Toure, dan Sinaga.

Kedua tim tampaknya sama-sama bertekad untuk mendapatkan hasil yang positif dalam pertandingan penting ini.(*)

 

 

 

 

 

Kategori :