Safari Ramadhan, Bupati Enos Ajak Tingkatkan Silaturahmi dan Kegiatan Positif

Jumat 07-04-2023,06:06 WIB
Reporter : asa
Editor : asa

Bupati Enos menitipkan anak di OKU timur untuk dididik ahklaknya, ilmu agamanya dan budi pekertinya sehingga dapat mendukung mewujudkan kemuliaan di OKU Timur. Ia juga memaknai bulan ini dengan kegiatan yang bersifat positif dan memperkuat tali silaturahmi.

BACA JUGA:Ini Dia Cara Dapat Saldo DANA Gratis Terbaru 2023, Praktis, Gak Pake Ribet!

Karena bulan suci Ramadhan merupakan bulan penuh rahmat dengan keutamaan yang besar, bulan pengampunan dan bulan berkah bagi umat Islam.

Kategori :