Dengan nomor porsi , calon jemaah bisa mengawasi prediksi keberangkatan lewat layanan resmi online yang Kemenag siapkan dan mudah diakses menggunakan koneksi internet. Berikut langkahnya:
1. Cek Nomor Porsi Haji 2023 lewat Situs Kemenag
- Buka situs https://haji.kemenag.go.id/v4/
- Gulir halaman ke bawah sampai temukan 'Perkiraan Berangkat'
- Masukan 10 digit nomor porsi yang dimiliki
- Pencet 'Cari'
- Kemenag akan memberikan info prediksi keberangkatan dengan data berisi nomor porsi, nama, kabupaten/kota, provinsi, posisi porsi pada kuota provinsi/kabupaten/kota khusus, paket provinsi/kabupaten/kota khusus, perkiraan keberangkatan tahun Masehi dan tahun Hijriah.
2. Cek Nomor Porsi Haji 2023 lewat Aplikasi Pusaka
- Unduh aplikasi Pusaka di Google Playstore atau App Store
- Buka aplikasi Pusaka
BACA JUGA:Kabar Baik bagi JCH, Kuota Haji Tahun 2023 Bertambah Menjadi 221.000 Jemaah dan Tak Ada Batasan Usia