Pimpin Apel Perdana di Tahun 2023, Bupati Enos Harapkan Inovasi dan Semangat Baru

Senin 02-01-2023,10:03 WIB
Reporter : redokutpos
Editor : asa

BACA JUGA:Mobil Pemadam Kebakaran OKU Timur Terguling saat Menuju Lokasi Kebakaran, Ini Penyebabnya

"Saya mengingjnkan di tahun 2023 ini kita paham akan tupoksi kita masing-masing, saya ingin ada inovasi dan semangat yang baru." Ujar Bupati dengan tegas.

BACA JUGA:Ini Info Harga Rokok Terbaru Mulai Berlaku 1 Januari 2023

Bupati Enos juga menekankan kepada seluruh instansi terkait untuk menakan angka kemiskinan di Bumi Sebiduk Sehaluan, "Angka kemiskinan di OKU Timur mengalami penurunan, saya harap inu terus ditingkatkan sehingga tidak ada lagi masyarakat miskin di OKU Timur."

BACA JUGA:Salurkan Bantuan Peralatan, Pelaku Usaha Optimis Perekonomian Pelaku UMKM Kian Membaik

Lanjut Bupati. Dalam kesempatan ini juga Bupati Enos meminta kepada seluruh ASN dan pegawai untuk turut berpartisipasi dalam rangka HUT OKU Timur pada tanggal 17 Januari 2023.

BACA JUGA:Kembang Api Meledak, Wakil Bupati Kaur, Kehilangan 4 Jari Tangan Kiri, Ini Kronologinya

"17 Januari nanti OKU Timur bertambah usia, saya minta kita ramaikan ini, setiap even dijadwalkan sedemikian rupa agar OKU Timur selalu ramai dan dari kabupaten tetangga merasakan apa yang kita rasakan." Tambahnya.

BACA JUGA:Manjur Edaran Polisi di WA Grup, Inilah Suasana Malam Tahun Baru di OKU Raya

Di akhir sambutannya, Bupati Enos berharap agar apa yang telah dikerjakan bisa menjadi ladang amal ibadah untuk kita semua, "Semoga kita dapat bermanfaat dan menjadikan pekerjaan kita sebagai ladang amal ibadah." Tutup Bupati.*

Kategori :