
BANDUNG, OKUTIMURPOS.COM- Guna meningkatkan sinergitas, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten OKU Timur bersama Bank Sumsel Babel (BSB) OKU Timur dan Pemerintah Daerah Kabupaten OKU Timur, menggelar kegiatan Family Gathering, Rabu (28/9/2022).